Wisata

Gunung Huang (Huangshan) di Anhui

Gunung Huang (Huangshan) di Anhui

Gunung Huang (Huangshan), di masa kejayaan sastra dan seni Tiongkok kuno (gaya “shanshui” / gunung dan air di pertengahan abad ke-16), mendapatkan pujian dan apresiasi yang tinggi. Huangshan dikenal dengan “gunung pertama di seluruh negeri”. Kini, Huangshan dengan pemandangannya yang megah dan indah, pohon-pohon pinus langka yang tumbuh di atas…
Wuyuan – Desa Paling Indah di Tiongkok

Wuyuan – Desa Paling Indah di Tiongkok

“Kolam persegi terbuka bak cermin, cahaya langit dan bayangan awan berarak di dalamnya, bertanya kepada air kenapa bisa begitu jernih, adalah karena air memiliki sumber yang terus mengalir.” Ini adalah sebuah syair dari ahli Neo-Konfusianisme terkenal dinasti Song, Zhu Xi. Syair ini memuji keindahan alam kampung halamannya, Wuyuan. Wuyuan adalah…